DPRD Kota Blitar Penuhi Tuntutan Ratu Adil Soal Pembangunan Gedung Latihan Beladiri

Realitakini.com-Blitar 
Puluhan warga Kota Blitar dan Omas Ratu Adil mengadu ke DPRD Kota Blitar untuk menagih janji pembuatan gedung tempat latihan beladiri, Jum’at (01/09/2023).Warga yang mendatangi DPRD Kota Blitar akhirnya di temui oleh Komisi II dan Komisi III.

Dalam hearing yang dilakukan oleh warga dan Ormas Ratu Adil tersebut, meminta agar beladiri yang nantinya akan bisa digunakan oleh Cabor silat atau beladiri lainnya. Karena janji tersebut dikatakan oleh Walikota Blitar Santoso saat akan pilkada lalu.

Selama ini prestasi yang telah diberikan oleh para pemuda dan anak anak yang tergabung dalam cabang pencak silat maupun taekwondo menorehkan prestasi yang bagus. Namun sayangnya tidak mendapat kan fasilitas untuk latihan yang memadai,

Sampai saat ini, para pelatih pencak silat ataupun taekwondo dan juga cabang olahraga raga beladiri yang ada di bawah naungan KONI Kota Blitar melakukan sesi latihan berpindah pindah tempat. Karena tempat dan sarana latihan yang belum ada.

 Puluhan warga Kota Blitar dan Omas Ratu Adil mengadu ke DPRD Kota Blitar untuk menagih janji pembuatan gedung tempat latihan beladiri, Jum’at (01/09/2023).Warga yang mendatangi DPRD Kota Blitar akhirnya di temui oleh Komisi II dan Komisi III.

Dalam hearing yang dilakukan oleh warga dan Ormas Ratu Adil tersebut, meminta agar pembangunan gedung latihan beladiri yang nantinya akan bisa digunakan oleh Cabor silat atau beladiri lainnya.Karena janji tersebut dikatakan oleh Walikota Blitar Santoso saat akan pilkada lalu.

Selama ini prestasi yang telah diberikan oleh para pemuda dan anak anak yang tergabung dalam cabang pencak silat maupun taekwondo menorehkan prestasi yang bagus. Namun sayangnya tidak mendapat kan fasilitas untuk latihan yang memadai,

Sampai saat ini, para pelatih pencak silat ataupun taekwondo dan juga cabang olahraga raga beladiri yang ada di bawah naungan KONI Kota Blitar melakukan sesi latihan berpindah pindah tempat. Karena tempat dan sarana latihan yang belum ada.

Menurut Ketum Ormas Ratu Adil Mohammad Trijanto mengatakan, selama ini banyak anak didik yang berprestasi dalam cabang olahraga raga pencak silat dan taekwondo. Tetapi minim sekali dengan fasilitas. Salah satu contohnya adalah tempat untuk latihan.

“Kita sebagai warga Kota Blitar sangat menyayangkan jika selama ini banyak anak-anak yang ber prestasi dalam dunia olahraga pencak silat namun tidak terfasilitasi dengan baik. Maka dari itu sala satunya adalah meminta dan menagih janji untuk pembangunan gedung untuk latihan pencak silat atau taekwondo.” Ujar Trijanto.

Sementara itu, Ketua Komisi II Kota Blitar Yohan Tri Waluya mengatakan bahwa apa yang diinginkan oleh warga Kota Blitar terhadap pembangunan gedung tempat latihan beladiri akan segera disampaikan kepada eksekutif. Karena informasinya pembangunan akan di dilaksanakan pada tahun 2024. Dengan tahap awal anggaran dana 1,5 milyar.

“Untuk pembangunan gedung latihan beladiri bisa dipastikan direalisasikan tahun 2024 dengan tahap awal anggaran 1,5 milyar dari realisasi sebesar 3,3 milyar.” ujar Yohan.

DPRD Kota Blitar berjanji akan segera menyampaikan keinginan warga Kota Blitar tentang pem bangunan gedung tempat latihan beladiri kepada Pemkot Blitar agar bisa terealisasikan di tahun 2024 mendatang. (edy)


Post a Comment

Previous Post Next Post